FeMale Radio merupakan stasiun radio perempuan nomor satu di Indonesia. Sejak 1989, FeMale Radio berusaha memenuhi kebutuhan para pendengarnya melalui pilihan musik, informasi aktual dalam berbagai hal di dunia bisnis, hiburan, ekonomi, gaya hidup hingga keluarga. Khususnya untuk perempuan (dan pasangannya) usia 25-39 tahun yang mapan, modern & bangga memiliki jiwa Indonesia pada dirinya.
Genre:
adult contemporary
Contact:
Alamat: Jl.Adityawarman no. 71 Jakarta
Telepon: 021-75901763
Email: admin@femaleradio.co.id
WhatsApp: 08118833979
https://www.youtube.com/user/femaleradio
Country:
Indonesia
Language:
Bahasa Indonesia